Disable Preloader

Seksi Pengelolaan dan Penyajian Data Kependudukan

Seksi Pengelolaan dan Penyajian Data Kependudukan mempunyai tugas penyiapan bahan perencanaan, perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelaksanaan pengolahan dan penyajian data kependudukan, dengan penjabaran tugas sebagai berikut :
  1. Penyiapan koordinasi pengolahan dan penyajian data kependudukan;
  2. Penyiapan bahan perencanaan dan perumusan kebijakan teknis pengolahan dan penyajian data kependudukan;
  3. Penyiapan dan pelaksanaan pengolahan dan penyajian data kependudukan;
  4. Penyiapan dan pelaksanan pembinaan pengolahan dan penyajian data kependudukan
  5. Melaksanakan tugas kefungsionalan sesuai bidang tugasnya berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.